Header Ads

test

Nilai-nilai Pendidikan Islam dalam Film Munafik (2016)

cover-film-munafik-2016ZonaMahasiswa- Film”Munafik” ini akan menceritakan tentang seorang Ustaz bernama Adam yang hidup bahagia bersama istri dan anaknya. Ustaz Adam dikaruniai kemampuan untuk menyembuhkan orang yang kerasukan roh jahat. (Meruqyah)

Sampai suatu hari dia mengalami kecelakaan yang merenggut nyawa istrinya. Adam harus berjuang keras mengatasi rasa duka yang mendalam dan pergolakan iman. Ditengah kegoyahannya itu, Adam bertemu Maria, seorang perempuan kaya yang kerasukan roh jahat.

Film “Munafik” ini akan mengisahkan seorang Ustadz yang belum bisa menerima kenyataan bahwa sang isterinya telah meninggal dunia. Dia kemudian membantu seorang bernama Maria yang sedang diganggu oleh setan. Tetapi setelah membantunya, dia mengalami berbagai peristiwa yang aneh.

Adapun nilai-nilai Pendidikan Islam dalam Film Munafi adalah:
  1. Seseorang hendaknya menyadari qada’ dan qadar
  2. Seseorang Percaya adanya alam ghaib (jin)
  3. Larangan mengunakan dukun / jimat / SYIRIK
  4. Berlindung kepada Allah dari goodan jin / setan
  5. Setiap manusia akan diuji dengan musibah (keluarga)
  6. Setiap manusia pasti merasakan kematian
  7. Perilaku Madzmumah (dengki)
  8. Bersikap tawakal dan bersabar atas ujian yang diberikan
  9. Tetap berprasangka baik kepada Allah
  10. Dan tidak aku ciptakan jin dan manusia kecuali untuk beribadah (QS. Ad Dzariat: 56)
cuplikan-film-munafik-2016
Bagi Bapak/Ibu Guru yang ingin mendownload film Munafik (2016) dapat mengklik link ini
Diberdayakan oleh Blogger.